You are here
SIDANG UMUM HIMPUNAN MAHASISWA ILMU SEJARAH PERIODE 2022
Program studi Ilmu Sejarah Fakultas Ilmu Sosial, Hukum, dan Ilmu Politik Universitas Negeri Yogyakarta (FISHIPOL UNY) pada hari Rabu 25 Januari 2023 dan 26 Januari 2023 melaksanakan sidang umum himpunan mahasiswa Ilmu Sejarah periode 2022. Kegiatan sidang umum tahun ini berbeda dengan tahun sebelumnnya. Pada tahun lalu sidang umum dilaksanakan secara daring, sedangkan tahun ini sidang umum dilaksanakan secara luring di gedung PKM FISHIPOL UNY lantai 3.
Kegiatan sidang umum ini diketuai oleh saudara Firdam Faif Maulana, dan Kuncoro hadi, M. A., sebagai dosen pembimbing program studi Ilmu Sejarah. Secara umum sidang ini membahas tentang laporan pertanggung jawaban (LPJ) kegiatan periode 2022, diskusi, dan penyerahan penilaian LPJ kepada ketua Himpunan Mahasiswa periode 2023 sebagai acuan untuk melaksanakan kegiatan di tahun 2023.
Contact
Bachelor of History, Faculty of Social Sciences, Universitas Negeri Yogyakarta
Address: Jl. Colombo Yogyakarta No. 1
Email: ilmusejarah@uny.ac.id
Telp: 0274-548202
Fax: 0274-548201
Copyright © 2024,